Pada Selasa (25/3), tim melaksanakan perbaikan di sejumlah lokasi, antara lain Jalan Diponegoro, Jalan Pulau Komodo, Jalan Pahlawan, Jalan Serma Karma, dan Jalan Gajah
Mada. Selain itu, tim juga melakukan perbaikan lampu swadaya masyarakat di Jalan Laksamana Gang Sri Rama.